Analisis pasar harian

Analisis tehnik mendalam & analisis fundamental untuk mata uang dan komoditas

AUDUSD Konsolidasi Dengan Bias Bearish, Pangkas Tren Kenaikan Lima Hari
AUDUSD Konsolidasi Dengan Bias Bearish, Pangkas Tren Kenaikan Lima Hari

Dolar Australia hentikan kenaikan lima hari berturut-turut yang dimulai minggu lalu atas melemahnya dolar AS pada perdagangan Rabu (11/10/2023). Menguatnya pasangan AUDUSD.. setelah menghadapi hambatan signifikan meski yield obligasi AS pada hari Selasa mengalami pemulihan ringan

USDJPY Tembus Ke Atas Level 148,70, Fokus Pasar Pada Data inflasi AS
USDJPY Tembus Ke Atas Level 148,70, Fokus Pasar Pada Data inflasi AS

Dolar AS sebagian awalnya sempat tertahan di sekitar level 148,60 terhadap yen Jepang pada perdagangan hari Rabu (11/10/2023), di tengah minimnya..pasar yang saat ini mengurangi ekspektasi kenaikan suku bunga tambahan dari Federal Reserve (Fed) akan sangat memantau..

EURUSD Melemah Imbas Konflik Militer Di Timur Tengah
EURUSD Melemah Imbas Konflik Militer Di Timur Tengah

EURUSD masih berjuang keras lanjutkan tren kenaikan yang dimulai sejak Rabu minggu sebelumnya, saat diperdagangkan relatif flat pada Senin (09/10/2023). Eskalasi konflik Timur Tengah berpotensi mendorong aliran investor ke aset-aset yang lebih aman seperti ..

Bagaimana Data Tenaga Kerja AS Pengaruhi Dolar AS Dan Pasar?
Bagaimana Data Tenaga Kerja AS Pengaruhi Dolar AS Dan Pasar?

Data Non-Farm Payrolls (NFP) yang akan dirilis pada Jumat pekan ini, akan menjadi fokus pasar. Analis memperkirakan laporan tersebut akan menunjukkan peningkatan..Sementara itu data ADP sektor swasta pada hari Rabu justru menunjukkan kenaikan hanya sebesar 89.000 lapangan kerja,

Pair Forex Terbaik Diperdagangkan di Oktober
Pair Forex Terbaik Diperdagangkan di Oktober

Laju inflasi yang masih cukup tinggi membuat mayoritas bank sentral negara maju mengeluarkan semua upaya untuk mengendalikan inflasi..EURUSD, salah satu pasangan mata uang yang popular diperdagangkan, dan dua aset pair forex terbaik diperdagangkan di Oktober

Pemulihan EURUSD Targetkan 1.0500 Untuk Bisa Lanjut Positif
Pemulihan EURUSD Targetkan 1.0500 Untuk Bisa Lanjut Positif

Pasangan ini masih berada di bawah tekanan setelah rebound jangka pendek pada perdagangan Selasa (03/10/2023)...Penggerak utama EURUSD adalah pergerakan menguat pada dolar AS. Kombinasi sentimen risk-off di pasar global dan imbal hasil yang lebih tinggi terus

Investor Mengkaji Dampak Kebijakan BoE, Pound Tertahan di Atas MA50
Investor Mengkaji Dampak Kebijakan BoE, Pound Tertahan di Atas MA50

Pound Sterling mendapatkan sentimen positif di sekitar level 1,2185 dan menyentuh level puncak intraday nya di awal pekan ini, Senin (02/10/2023). Investor masih belum yakin apakah PM Inggris, Sunak, akan memenuhi janjinya ..Volatilitas yang tinggi GBPUSD sangat diantisipasi oleh investor,

Pemberitahuan pengumpulan data

FBS menyimpan catatan data Anda untuk menjalankan website ini. Dengan menekan tombol "Setuju", Anda menyetujui kebijakan Privasi kami.

Ditelepon kembali

Manajer kami akan menghubungi Anda

Merubah nomor

Permintaan Anda diterima.

Manajer kami akan menghubungi Anda

Permintaan panggilan balik berikutnya untuk nomor telepon ini
akan tersedia setelah

Jika Anda memiliki masalah mendesak, silakan hubungi kami melalui
Live chat

Internal error. Silahkan coba lagi

Jangan buang waktu Anda – tetap awasi dampak NFP terhadap dolar dan raup profitnya!

Anda menggunakan versi browser lama Anda.

Perbarui ke versi terbaru atau coba yang lain untuk pengalaman trading yang lebih aman, lebih nyaman dan produktif.

Safari Chrome Firefox Opera